Recent Articles

web counter

Selasa, 19 Oktober 2010

Bupati Berharap Kegiatan PNPM-MP tak Mubazir

Fri, Oct 15th 2010, 13:40Bupati Berharap Kegiatan PNPM-MP tak MubazirAceh Barat DayaBLANGPIDIE- Bupati Aceh Barat Daya (Abdya), Akmal Ibrahim SH menyatakan sangat bersimpati terhadap Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan (PNPM-MP), karena targetnya melahirkan desa yang mandiri. Akmal berharap kegiatan PNPM-MP itu tidak mubaz...
Read more »

TMMD Buka Jalan Baru di Kuala Batee

Fri, Oct 15th 2010, 13:58TMMD Buka Jalan Baru di Kuala BateeAceh Barat DayaBLANGPIDIE - Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) telah membangun jalan di Desa Blang Makmur, Kecamatan Kuala Batee, Aceh Barat Daya (Abdya). Kehadiran jalan itu sangat besar manfaat bagi masyarakat setempat, karena selama ini masyarakat kesulitan untuk mengeluarkan hasil kebunnya sebab jalan belum memad...
Read more »

Penderita Kanker Payudara Butuh Uluran Tangan

Aceh Barat DayaBLANGPIDIE – Suriani (40), warga Gampong Pante Cermen, Kecamatan Babahrot, Kabupaten Aceh Barat Daya (Abdya), sehari-hari hanya bisa terbaring di tempat tidur, rasa sakit yang dideritanya itu tidak memungkinkan dirinya untuk leluasa beraktifitas. Sesekali dia meringis menahan sakit sembari melihat kondisi kanker yang mendera pada payudaranya yang semakin hari semakin parah. Suriani yang hanya bisa pasrah karena keterbatasan biaya itu menceritakan bahwa, dulu dia pernah memeriksakan penyakitnya itu ke Puskesmas setempat, dan dokter menyarankan dian untuk berobat ke Rumah Sakit Umum Zainal Abiddin (RSUZA) Banda Aceh. Namun setelah mendaftarkan diri ke rumah sakit terbesar di Kota Banda Aceh itu, hingga kini pasien yang berharap bisa segera dioperasi itu belum juga bisa tertangani...
Read more »

Selasa, 12 Oktober 2010

Presiden SBY Menggertak Bakrie, Ada Apa?

Kasus sindikat mafia “Gayus” terus bergulir. Fakta persidangan menguak para aktor yang berperan dalam teater bulus itu. Dalam setiap sidang mafia kasus pajak yang diikutinya, Gayus Tambunan memberi kesaksian telah menerima sejumlah uang dari Group Bakrie, yaitu PT Kaltim Prima Coal (KPC), PT Arutmin, dan PT Bumi Resources.Ilustrasi/Admin (forbes.com)Lalu, di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Senin kemarin, Denny Indrayana, yang merupakan Sekretaris Satuan Tugas Pemberantasan Mafia Hukum dan penasihat khusus presiden meminta agar polisi dan jaksa mengusut tuntas sumber uang Gayus H.Tambunan, termasuk yang berasal dari suap perusahaan Grup Bakrie...
Read more »

Disorot, Rencana Studi Banding ke Padang Keuchik Abdya

Tue, Oct 12th 2010, 10:57 Aceh Barat DayaBLANGPIDIE - Pjs Koordinator Gerakan Rakyat Anti Korupsi (GeRAK) Aceh, Askalani S.Hi dan aktivis LSM Komisi Nasional Pengawasan Aparatur Negara (Komnas-Waspan) Abdya, Idris SHI, menyorot rencana studi banding para keuchik di Abdya ke Padang Sumatera Barat. Sebab, studi banding dengan menggunakan dana Alokasi Dana Gampong (ADG) dinilai menyalahi atur...
Read more »

Selasa, 03 Agustus 2010

Kinerja Sekwa Abdya Disorot

Tue, Aug 3rd 2010, 10:53Kinerja Sekwa Abdya Disorot Aceh Barat Daya BLANGPIDIE - Setelah sebelumnya anggota DPRK Abdya menolak Indra Sukma sebagai Sekwan setempat, kini anggota dewan tersebut kembali menyoroti kinerja Sekwan tersebut, karena tidak disampaikannya data pansus ke dinas. Sekretaris Pansus Wilayah Dua DPRK Abdya, Afdal Jihad S.Ag menilai Sekwan Indra Sukma tidak becus dalam melaksanakan tugasnya. “Umumnya anggota dewan sangat kecewa karena saat melakukan pansus data yang diminta tidak dipenuhi oleh Sekwan, dan yang sangat disesalkan tidak ada laporan pansus yang disampaikan ke dinas-dinas,” ungkapny...
Read more »

Di Abdya, Tiga Kakak-beradik Didera Penyakit Kusta

Tue, Aug 3rd 2010, 10:38Di Abdya, Tiga Kakak-beradik Didera Penyakit Kusta Aceh Barat Daya Muhibbuddin (45), bersama dua adiknya, masing-masing Lisma (38) dan Nurbaiti (35), warga Desa Pante Geulumpang, Kecamatan Tangan-tangan, Kabupaten Aceh Barat Daya, (Abdya), sudah berpuluh tahun menderita penyakit kusta. Namun, hingga kini adik kakak yang berasal dari keluarga miskin ini belum juga memperoleh bantuan dari Pemkab setempat. Foto direkam, Minggu (1/8). SERAMBI/ TAUFIK ZAS BLANGPIDIE - Tiga kakak beradik di Desa Pante Geulumpang, Kecamatan Tangan-tangan, Kabupaten Aceh Barat Daya, (Abdya), dikabarkan...
Read more »

Rabu, 28 Juli 2010

Gedung DPRK Abdya Mulai Rusak

Thu, Jul 29th 2010, 10:28Belum Setahun DigunakanGedung DPRK Abdya Mulai Rusak Aceh Barat Daya BLANGPIDIE-Gedung DPRK Aceh Barat Daya (Abdya) yang dibangun dengan anggaran mencapai Rp 11 milliar mulai mengalami kerusakan. Atap bocor dan plafon mulai jatuh di sejumlah titik. Demikian juga bak air di kamar mandi serta kunci pintu dan jendela tidak berfungsi. Padahal, gedung wakil rakyat di komplek perkantoran Pemkab Abdya di kawasan pegunungan Keude Paya Blangpidie, itu baru dipakai sejak awal tahun 20...
Read more »

Jaksa Periksa Seluruh Kepala Puskesmas

Thu, Jul 29th 2010, 09:24Dugaan Korupsi di AbdyaJaksa Periksa Seluruh Kepala Puskesmas Aceh Barat Daya BLANGPIDIE-Kejaksaan Negeri (Kejari) Blangpidie  memeriksa seluruh kepala puskesmas di Kabupaten Aceh Barat Daya (Abdya) sebagai saksi dalam penyidikan dugaan korupsi atau penyelewengan penyaluran dana Jaminan Kesehatan Masyarakat (Jamkesmas)  2008 dan 2009. Kadis Kesehatan, H Kadry SH dan  Koordinator dan Pengelola Kegiatan Jamkesmas, Yetti Zailina sudah ditetapkan sebagai tersangk...
Read more »

Minggu, 11 Juli 2010

Ribuan PNS Abdya Terima Gaji 13

Sun, Jul 11th 2010, 10:42Ribuan PNS Abdya Terima Gaji 13 Aceh Barat Daya BLANGPIDIE - Ribuan Pegawai Negeri Sipil (PNS) jajaran Setdakab Aceh Barat Daya (Abdya), Kamis (8/7) menerima gaji bulan 13. Jumlah anggaran dari Dana Alokasi Khusus (DAK) 2010 yang terserap mencapai Rp 9,228 milliar untuk dibayarkan kepada hampir 4.000 PNS setempat. Kepala Dinas Pengelolaan Keuangan dan Kekayaan Daerah (DPKKD) Abdya, T Iskandar SE dihubungi Serambi, Kamis kemarin, menjelaskan, gaji bulan 13 untuk seluruh PNS sudah masuk ke rekening bendaharawan dinas, badan dan kantor masing-masing sehingga sudah bisa dicairk...
Read more »

Kita dan Orang Tua Kita

Kita dan Orang Tua Kita “Kita cenderung selalu berpikir bahwa kata 'pertumbuhan' hanyalah milik kita. Bahwa orang tua kita sudah berhenti 'tumbuh'. ” Semakin kita dewasa, semakin kita mengerti tentang orang tua kita. Setidaknya itu terjadi kepada saya. Saya rasa sangatlah natural untuk tumbuh dewasa dan semakin mengerti apa yang dirasa dan dialami orang tua kit...
Read more »

Crane dan Rotor Milik PLN belum Diangkat Dari Laut

Wed, Jul 7th 2010, 10:50Crane dan Rotor Milik PLN belum Diangkat Dari Laut Aceh Barat Daya BLANGPIDIE - Crane, alat penderek dan rotor generator komponen mesin Pembangkit Listrik Tenaga Diesel (PLTD) Suak, Blangpidie, Aceh Barat Daya (Abdya) yang terjatuh ke laut di Pelabuhan Ujong Serangga, Susoh, Abdya, hingga Selasa (6/7) kemarin belum bisa diangkat dari laut. Untuk mengangkat rotor generator yang jatuh ke laut pada Senin (5/7), pihak kontraktor terpaksa menyewa crane lain dari Medan yang mampu mengangkat beban 50 ton. “Crane dari Medan yang disewa pihak kontraktor, paling cepat tiba di Susoh, besok (Rabu-hari--red),” kata Suparjan, Kepala PLTD Suak ketika dihubungi Serambi, Selasa, kemarin....
Read more »

Remaja Sumut Masuk Islam di Abdya

Mon, Jul 5th 2010, 09:20Remaja Sumut Masuk Islam di Abdya Aceh Barat Daya BLANGPIDIE - Palentin (16), remaja asal Gunung Sitoli, Sumatera Utara, resmi memeluk agama Islam dan meninggalkan kepercayaan lamanya Kristen Protestan. Prosesi pensyahadatan berlangsung Jumat (2/7), di Masjid At-Taqwa Desa Alue Padee, Kecamatan Kuala Batee, Aceh Barat Daya (Abdya). Pensyahadatan dipimpin oleh Pimpinan Dayah Darul Muhibah Krueng Batee, Tgk H Zaini Dahlan. Remaja itu juga diberikan nama baru yaitu, Syarif Hidayatullah. Kepada remaja asal Sumut ini juga diberikan uang sebesar Rp 1 juta, yang diserahkan Kepala Baitul Mal Abdya, Drs H Mukhtar Jakf...
Read more »

Minggu, 04 Juli 2010

DPRK Abdya Dinilai ‘Plin-plan’

Sun, Jul 4th 2010, 09:49DPRK Abdya Dinilai ‘Plin-plan’ Aceh Barat Daya BLANGPIDIE– Setelah DPRK Aceh Barat Daya (Abdya) menyetujui pembangunan Pabrik Kelapa Sawit (PKS) atau Crude Palm Oil (CPO) skala besar di wilayah tersebut dengan mengunakan dana Otsus 2010 sebesar Rp 30 miliar, kini mulai memunculkan reaksi dari kalangan masyarakat setempat. Mereka menilai lembaga dewan  tidak punya komitmen serta ‘plin-plan’ dalam mengambil keputusan. Hal itu terlihat terlihat jelas, dimana sebelumnya anggota dewan dari Fraksi Aceh sendiri yang nggotot menolak usulan tersebut, namun pada akhirnya malah dewan  Fraksi Aceh sendiri yang ikut andil menyetujui program dimaks...
Read more »

Pemkab Abdya Bantu 372 Mahasiswa Berprestasi

Thu, Jul 1st 2010, 11:40Pemkab Abdya Bantu 372 Mahasiswa Berprestasi Aceh Barat Daya BLANGPIDIE-Pemerintah Kabupaten Aceh Barat Daya (Pemkab Abdya) membantu 372 mahasiswa berprestasi yang sedang mengikuti pendidikan baik dalam maupun luar negeri. Kegiatan bertujuan meningkatkan sumber daya manusia (SDM) mahasiswa yang berprestasi tersebut menyerap dana Rp 672 juta bersumber dari APBK 2010. Bupati Abdya melalui Kabag Keistimewaan, M Najib dihubungi Serambi , Selasa (29/6) menjelaskan, pendaftaran mahasiswa sebagai calon penerima beasiswa berpretasi dibuka sejak Juni sampai 10 Juli mendatang. Ratusan mahasiswa yang memenuhi persyaratan sudah mendaftar di Bagian Keistimewaan Setdakab setemp...
Read more »

Pages 111234 »